
Belajar Photoshop Dasar Langsung Bisa Kerja
Ada sejumlah cara untuk mendapatkan penghasilan dari skill Photoshop. Jelajahi karis dalam desain dan ilustrasi yang merupakan titik awal yang bagus untuk dijelajahi setelah kamu memustuskan ingin bekerja dengan skill Photoshopmu.
Dalam kelas ini kamu akan mendapat dasar dari pengoperasian Photoshop dan tekhniknya hingga bisa dipergunakan untuk kerja.
Isi Materi Kelas :
2 Jam 53 Menit 14 Detik
Bagikan Kelas
Kelas ini memiliki :
Tentang Trainer :
Indra Tri Aryanto merupakan desain graphic dan illustrator dari The Sign Interactive Media dan Ilustrator di Schene 13 Production. PEngalaman dalam dunia desain grapic sudah ditekuninya lebih dari 7 tahun. Dalam menjalankan pekerjaannya, software Corel Draw dan Adobe Photoshop menjadi yang paling diidolakan untuk menuangkan ide kreatifnya dalam desain.
Ulasan
0.0
Dari 0 peserta.
Rekomendasi Kelas
Jadi Bassist Para Kesayangan Artis, Sini Gue Ajarin Caranya!
Musisi merupakan salah satu profesi yang hingga saat ini masih dipandang sebelah mata sebagai pekerj...
Muhammad Rosyid Hidayat
Akses Belajar Indonesia & Akses International SchoolTips Interview Kerja Fresh Graduate Auto Lolos
Interview kerja masih menjadi momok bagi sebagian orang, apalagi untuk pencari kerja yang baru lulus...
Muhammad Rosyid Hidayat
Akses Belajar Indonesia & Akses International SchoolBelajar Adobe Premiere Untuk Pemula Langsung Bisa Kerja
Ingin menjadi video editor, atau punya hobi rekam video dan ingin belajar video? Kalian berada di ke...
Israfan Kusuma Wijaya
CEO Scene 13 Production, R&D Akses BelajarBelajar Gitar Hingga Jadi Pengiring Artis Dengan Gaji Setara Manager Bank?Cari Tau Disini
Gitar termasuk jenis alat music yang seing dimainkan, baik untuk sekeedar hobi atau memang ditekuni ...
Yusuf Sutan Deo
Session Player Gitar, Artis yang pernah diiringi :- Dewi Sandra- Titi DJ- Nabil...Membuka Kemitraan / Francise Pemula Dengan Mudah
Membuka franchise merupakan salah satu goal dari pengusaha kuliner. Franchise mempunyai banyak keunt...
Novan Sebastian Putra Ginting
Owner Kutjira Matcha & Big Bro & Bebek Bacok & Forestthill DumcraftFormula Buka Usaha Kuliner Langsung Laris
Langsung laris adalah harapan setiap orang ketika memulai bisnis. Tapi kenyataannya tidak semua bisn...